Bajaj (BAI) Emang Beda, Nggak Pakai Spyshoot

Sebagaimana masbro/mbaksist yang ketahui dari berbagai media otomotif (terutama online), BAI tanpa berusaha menutupi, mengakui bahwa beberapa unit PZOONS (Pulsar 200 NS), sedang dilakukan uji test di beberapa kota. Tentu saja ini sangat bertolak belakang dengan kebiasaan APM/ATPM lain di tanah air, terutama dari negeri matahari terbit. Di mana pabrikan Jepang selalu melakukannya dengan sembunyi-sembunyi, sehingga memancing para enthusiast bike untuk hunting melakukan spyshoot.

Test PZOONS tertangkap kamera (sengaja kali hehehe)

Bahkan berdasarkan informasi dari otomotif.net, dengan terang-terangan BAI mengakui memberikan kesempatan kepada konsumen untuk melakukan test. Ck..ck..ck.. Apakah ini bentuk psy war ke pabrikan lain ? Entahlah..

Sebagaimana yang pernah penulis ulas dalam artikel beberapa waktu lalu, dengan komitmen Bajaj bahwa produknya produk global, sudah tidak relevan lagi menyembunyikan test ketika produknya sendiri sudah dilaunching di negeri asalnya. In other words, gak perlu spyshoot-spyshoot-an segala. Lah wong produknya sama, kalau toh ada yang capture, toh yang akan liat juga akan sama saja ngeliatnya lewat blog, facebook, dan media-media online lainnya. Hehehe..

Tetapi yang jelas menurut penulis ini patut diacungi jempol, mengingat prinsip dasar jual beli itu sebenarnya adalah tidak membeli kucing dalam karung. (ini kan tentang motor..yg ngomongin kucing siapa ??? 😀 ). Yah..semoga langkah ini diikuti oleh pabrikan lain.

Semoga bermanfaat

Wassalam

Jika ada saran, kritik atau masukan, bisa menghubungi penulis di email atau YM : nice_guy2208@yahoo.com

About boerhunt

Hanya sekedar ingin menuangkan corat coret, punya hobby olahraga, otomotif, IT world, nature, tapi blog ini lebih byk penulis dedikasikan untuk otomotif terutama roda dua
This entry was posted in Otomotif, Roda Dua and tagged , , , , , . Bookmark the permalink.

12 Responses to Bajaj (BAI) Emang Beda, Nggak Pakai Spyshoot

  1. kebogiras says:

    betul mas, jaman era kemudahan informasi buat apa di sembunyi-sembunyikan mungkin anggapan produsen dari matahari terbit dengan sembunyi2 akan membuat mereka yang minsed merk akan lebih penasaran…

  2. Mantab kang p200 emang yg paling di tunggu rider pulsar sejagad… mudah2an ane di berikan kesempatan tuk memperawani secara langsung.. (nah loh :p) hahaha.
    mampir juga kang ke http://sandika-046.blogspot.com/

  3. tunas says:

    nice move frm bajaj!!!
    《♥p200ns♥》

  4. Gogo says:

    sip dah.. cara menyembunyikan sesuatu yg efektif adalah ditempat umum..

  5. grandvblog says:

    mestinya minjamin blogger juga… biar bisa diulas rame-rame… 😀

    • boerhunt says:

      Wah kalo blogger bukan rame ntar masbro..tp heboh hehehe..
      Tp nurut ane gini masbro..kalo blogger yg ditawarin test, itu lebih berorientasi promo.. krn jelas, begitu blogger ngetest gk sampe 24 jam pasti langsung tersebar di blogsphere..sdgkan test kali ini lebih berorientasi uji lapangan yg inputan hasil testnya akan digunakan pabrikan utk perbaikan..just IMHO loh yah 😀

Leave a reply to boerhunt Cancel reply